MASYARAKAT PEKON BANYUMAS MENGADAKAN DOA BERSAMA LINTAS AGAMA DALAM MEMPERINGATI 1 MUHARAM
Dalam memperingati tahun baru islam 1 Muharam masyarakat pekon Banyumas bersama sama mengadakan doa bersama lintas agama, masyarakat dengan kepercayaan islam berdoa bersama di masjid DARUNNAJAH pekon banyumas, turut dalam acara tersebut warga dengan keagamaan hindu ikut mendoakan dengan umat nya di tempat beribadahnya yaitu pure setempat.
masyarakat bersama sama berdoa agar indonesia dapat terbebas dari pandemi Covid-19 khususnya di pekon banyumas agar semua dapat berjalan dengan baik ditabahkan dalam menghadapi pandemi Covid-19, dengan tetap mematuhi protokol kesehatan Covid-19 acara doa bersama masyarakat pekon banyumas dapat berjalan dengan lancar dan tidak ada kendala suatu apapun
Komentar yang terbit pada artikel "MASYARAKAT PEKON BANYUMAS MENGADAKAN DOA BERSAMA LINTAS AGAMA DALAM MEMPERINGATI 1 MUHARAM"